Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pilgub Jateng 2018, Berhasil Di Tetapkan.
Rapat Hari kedua di Whits hotel 19/04/2018 tepat pukul 15.30 WIB yang di pimpin langsung oleh Ketua KPU Cilacap Sigit Kwartianto ,S.S dan di dampingi 4 Komisioner lainnya akhirnya berhasil menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) untuk Kabupaten Cilacap dalam Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Jawa Tengah tahun 2018 yang akan di selenggarakan pada Rabu 27 Juni 2018 Mendatang , berjalannya rapat hari itu sekitar 3 jam di hadiri oleh Pengurus dari Tim Kampanye kedua Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jateng 2018, Staf Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Cilacap , Panwaslu Kabupaten Cilacap serta tamu lainnya dari Stakeholders.